Kuliner

Hokben Hadirkan Promo Menarik Bisa Makan Enak di Akhir Bulan

ZETIZENS.ID – Kepengen makan enak di akhir bulan tapi keuangan sudah menipis? Tenang, spesial di akhir Juli ini. Hokben menghadirkan promo Hokben Payday dengan promo menarik yang tak bisa Anda lewatkan.

Adapun promo ini yaitu promo gratis 2 porsi chicken tofu dengan isi 1pcs per porsinya. Untuk bisa mendapatkan promo gratis tersebut, Anda hanya perlu melakukan pembelian 2 Paket Hokben Fried Chicken dengan potongan harga diskon menjadi Rp 84.000 nett sudah termasuk pajak.

Tenang, promo ini berlaku untuk seluruh store Hokben Indonesia namun khusus layanan dine in saja. Adapun periode promo ini mulai tanggal 25-29 Juli 2024.

Selain Hokben Payday ada lagi promo super hemat spesial di jam-jam genting, Hokben menawarkan paket terbaru bernama “Happy Hour Delight” cuma harga Rp 16.500 nett per orang loh bisa makan kenyang dan enak.

Adapun paket Happy Hour Delight ala Hokben ini, tersedia menu 2 Hoka On The Go + free 2 Ocha dapat diskon cuma jadi Rp 33.000 nett.

Promo Hokben Happy Hour Delight berlangsung terbatas hingga tanggal 31 Juli 2024, khusus setiap hari Senin – Rabu di jam 14.00 – 17.00 waktu setempat. Menu ini telah tersedia di seluruh store Hokben se-Indonesia lewat pemesanan Dine In / Take away / Drive Thru.

Kabar gembiranya, Hokben juga menawarkan promo paket Gaswat dengan Cashback 100% spesial untuk Anda yang bekerjasama dengan Bank Saqu, cashback ini memiliki nilai maksimum sebesar Rp 15.000 yang bisa didapatkan tanpa minimum transaksi.

Adapun untuk mengklaim promo paket Gaswat ini tentunya terdapat syarat dan ketentuan yang berlaku. Adapun persyaratannya berikut iki.

Paket Gaswat diperuntukkan untuk pengguna Bank Saqu pembayaran menggunakan via QRIS. Promo ini kuga hanya berlaku untuk 4.000 transaksi pertama di seluruh outlet HokBen.

Promo paket Gaswat berlaku untuk 1 (satu) Nasabah untuk 1 (satu) kali transaksi selama periode promo. Adapun periode promo ini berlaku hingga periode 31 Juli 2024, selama kuota tersedia.

Promo juga hanya berlaku untuk dine-in & take away. Cashback akan diberikan dalam bentuk Saldo Saku Booster Bank Saqu maksimal 1 x 24 jam setelah Nasabah menyelesaikan transaksi.

Promo tidak berlaku kelipatan dan tidak dapat digabungkan dengan promo lainnya.

Itulah kumpulan promo Hokben Payday edisi akhir bulan Juli 2024 yang bisa didapatkan dengan harga spesial. Gimana? Jangan sampai terlewat ya. (Ismi)

Tulisan Terkait

Back to top button