Life Style

Tunjukkan Perspektif Anak Tengah lewat Lagu, Solois Belen Rilis “Middle Child”

ZETIZENS.ID – Belen, solois yang telah melepas single perdana “Cross My Mind” kali ini menampilkan sebuah lagu yang sangat personal berjudul “Middle Child”.

Mengambil instrumen akustik sederhana, lagu ini menceritakan tentang pengalaman sang penyanyi yang tumbuh besar sebagai anak tengah yang seringkali kurang diperhatikan.

Menuliskan masa kecilnya hingga dewasa, Belen tidak sungkan untuk mencurahkan apa yang ia rasakan dan menjadikan lagu ini langkah reflektif kecil baginya. (Zee)

Tulisan Terkait

Back to top button